Mengejar Kanchenjunga
Salah satu alasan saya mengunjungi darjeeling adalah untuk memandang kanchenjunga gunung tertinggi ke tiga dunia setelah mount everest(nepal,china) dan k2(pakistan).Kalau indonesia mempunyai slogan dari sabang sampai merauke berjajar pulau pulau nah kalo india punya from kanyakumari to kanchenjunga india is...