
Kisah Inspiratif Pengusaha Maggot: Dari Sisa Dapur Jadi Omzet Milyaran
#Pugur – Di tengah kerasnya tantangan #ekonomi pasca pandemi dan naiknya harga kebutuhan pokok masyarakat, banyak orang mulai beralih pada #usaha #rumahan yang lebih hemat #modal namun memiliki prospek besar. Salah satunya adalah #BudidayaMaggot, #larva dari lalat Black Soldier Fly...