Tujuan Iklan dalam Kegiatan Promosi
Iklan adalah salah satu media promosi terbaik yang dimanfaatkan pebisnis untuk mendorong minat konsumen. Dengan iklan, para pebisnis maupun brand berharap dapat meningkatkan ketertarikan dan penjualan produk mereka. Hanya saja, membuat iklan tidaklah mudah. Seiring ketatnya persaingan bisnis, Anda dituntut untuk lebih...